Majalengka | Infotipikor.com – Guna memastikan dan menjamin rasa aman serta nyaman pasca lebaran Idul Fitri 1443H, personel Polsek Cigasong Polres Majalengka melaksanakan patroli malam dengan menyambangi warga binaanya di Pasar Cigasong Kecamatan Cigasong, Kabupaten Majalengka, Jum’at (06/05/2022) dini hari. Bhabinkamtibmas Polsek Cigasong mengantisipasi adanya kegiatan yang dapat mengganggu kenyamanan warga pasca lebaran Idul Fitri tahun ini khususnya aksi premanisme yang kerap meresahkan dengan melakukan pungutan liar terhadap warga. Kapolres Majalengka AKBP Edwin Affandi melalui Kapolsek Cigasong IPTU Adeng, menuturkan,”kegiatan patroli malam ini sebagai bentuk memerangi aksi premanisme, sehingga diharapkan dapat memberikan rasa aman dan nyaman kepada warga di wilayah…
Penulis: Redaksi
Majalengka | Infotipikor.com – Seorang Lansia pemudik tak sengaja tertinggal oleh mobil rombongan keluarganya saat arus balik,dan diketemukan oleh Padal Pam Ops Ketupat Lodaya 2022 Polres Majalengka IPTU Geeta di kawasan rest area Km 164 Tol Cipali Majalengka, Jum”at (06/05/2022) dini Hari. Seorang Lansia bernama Mamah, (70) Asal pemudik dari Jawa Tengah menuju Bogor tersebut, sempat kebingungan mencari mobil Keluarganya usai keluar dari toilet rest area Km 164 Tol Cipali Majalengka. Ternyata rombongan keluarganya tersebut mengira Mamah masih berada di dalam mobil dan M (70) Lupa.Dimana,posisi mobil rombongan keluarganya diparkir. Kanit Regident Polres Majalengka IPTU Getta selaku Padal Pam Ops…
Majalengka | Infotipikor.com -Untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada warga serta mencegah tindak kejahatan, petugas jaga Polsek Banjaran Polres Majalengka gencar melakukan patroli malam hari, hal ini terlihat tadi malam,Kamis,(05/05/2022). Bhabinkamtibmas Polsek Banjaran Bripka Alip F mengatakan, hal itu dilakukan untuk mencegah terjadinya tindak kejahatan di malam hari diwilayah hukum Polsek Banjaran. “Patroli malam juga dilakukan untuk mencegah terjadinya niatan dari para pelaku kejahatan hingga terjadi aksi kriminalitas,” kata Bripka Alip. Sementara itu Kapolres Majalengka AKBP Edwin Affandi melalui Kapolsek Banjaran IPTU Aas Guntara menyampaikan, bahwa kegiatan Patroli akan terus dilaksanakan anggota Polsek Banjaran,untuk meminimalisir jumlah kejahatan yang meresahkan…
Majalengka | Infotipikor.com – Petugas Gabungan Pos Pam Ops Ketupat Lodaya 2022 Polres Majalengka di Paralayang Kabupaten Majalengka, membagikan masker kepada pengunjung obyek wisata Paralayang Gunung Panteun Majalengka, Jum’at (06/05/2022). Dalam kesempatan itu,Padal Pam Ops Ketupat Lodaya 2022 Polres Majalengka di Obyek Wisata Paralayang IPTU Wili Rukwili, menyampaikan sosialisasi tentang protokol kesehatan kepada para pengunjung atau yang sedang menikmati libur lebaran di objek wisata Paralayang. Polisi juga memberikan masker gratis kepada pengunjung yang tidak menggunakan masker. Selain membagikan masker,petugas juga memberikan rasa aman kepada pengunjung, juga untuk memastikan penerapan protokol kesehatan (prokes) di kawasan wisata untuk mencegah penyebaran Covid-19,”ungkapnya. Pihaknya…
Majalengka | Infotipikor.com – Satuan Reserse Narkoba Polres Majalengka melaksanakan patroli antisipasi penyalahgunaan narkoba dan pekat dalam rangka Ops Ketupat Lodaya 2022, di obyek wisata wilayah Kecamatan Argapura Majalengka, Jum’at (06/05/2022). Kegiatan tersebut dipimpin langsung Kasat Narkoba Polres Majalengka AKP Udiyanto, bersama anggota serta petugas Pos Pengamanan Ops Ketupat Lodaya 2022 di Ooyek wisata. Kapolres Majalengka AKBP Edwin Affandi melalui Kasat Narkoba AKP Udiyanto mengatakan, kegiatan ini dilakukan guna mencegah atau mengantisipasi tindak pidana di tempat keramaian,untuk mewujudkan situasi Kamtibmas dalam keadaan aman dan juga kondusif,”pungkasnya. Selanjutnya,pihaknya menyasar tempat-tempat wisata di wilayah Argapura Majalengka seperti Wisata Taman Bunga, Curug Muara…
Majalengka | Infotipikor.com – Personil Polsek Palasah Polres Majalengka monitoring obyek wisata Kolam Renang Tria Jaya yang berada di wilayah hukum Polsek Palasah, Jum’at (06/05/2022). “Monitoring ini dilakukan untuk mengantisipasi kerumunan masyarakat. Pasalnya,libur lebaran 2022 ini masyarakat sudah di perbolehkan mudik,namun dengan syarat sudah divaksin dosisi 3 atau Bosster. Namun, tetap menerapkan protokol kesehatan,”ungkap Kapolres Majalengka AKBP Edwin Affandi melalui Kapolsek Palasah IPTU Dadang Kardan. Melakukan pengecekan terhadap setiap kendaraan yang akan memasuki wilayah obyek wisata guna memastikan wisatawan sudah divaksin dengan memperlihatkan surat vaksin, apabila ada wisatawan yang kedapatan belum di vaksin, kami arahkan untuk divaksin terlebih dahulu. ”Dalam…
Majalengka | Infotipikor.com – IPTU Adam Rohmat selaku Padal Pam Ops Ketupat Lodaya 2022 Polres Majalengka bersama anggota, dengan humanis membagikan masker kepada pengunjung obyek wisata Curug Cipeuteuy, Jum’at (05/05/2022). Kegiatan ini dilakukan agar warga tetap mematuhi protokol kesehatan, dan juga kepedulian Polres Majalengka terhadap kesehatan masyarakat di tengah ramainya libur lebaran untuk mencegah kluster tempat wisata. Kapolres Majalengka AKBP Edwin Affandi melalui Padal Pam Obyek Wisata Curug Cipeuteuy IPTU Adam Rohmat mengatakan, untuk saat ini di obyek wisata Curug Cipeuteuy sudah ramai dikunjungi warga yang akan berwisata. “Namun, dalam kesempatan tersebut pihak kami akan terus mensosialisasikan prokes kepada masyarakat…
Majalengka | Infotipikor.com – Kabag Log Polres Majalengka Kompol Sugeng Edi Haryanto didampingi Kasubsi PIDM Sie Humas Polres Majalengka IPDA Mardiyono,melakukan pengecekan Pos Pam obyek wisata Alam Prabu Siliwangi Desa Pajajar, Kecamatan Rajagaluh, Kabupaten Majalengka, Jum’at (06/05/2022). Sementara itu, Kapolres Majalengka AKBP Edwin Affandi melalu Kabag Log Polres Majalengka Kompol Sugeng Edi Haryanto menjelaskan, pengecekan Pos Pam objek wisata guna memberikan arahan kepada personil yang melaksanakan tugas. Arahan dimaksud, ungkap Kompol Sugeng, bagi personil melaksanakan tugas tidak dibolehkan meninggalkan pos jaga tanpa izin pimpinan. Personel juga dihimbau untuk tetap menjaga kebersihan. Ia menjelaskan, untuk masyarakat yang berkunjung di lokasi wisata …
Majalengka | Infotipikor.com – Dalam Rangka Ops Ketupat Lodaya 2022 Polres Majalengka, Kapolres Majalengka AKBP Edwin Affandi memantau arus lalu lintas dan turun langsung melaksanakan pengaturan lalu lintas di Chevron Tol Kertajati Majalengka, Jum’at (06/05/2022) dini hari. Usai mengurai kemacetan, Kapolres Majalengka AKBP Edwin Affandi menyampaikan, pihaknya sudah menyiapkan personel baik dari Sat Lantas maupun dari Unit Samapta yang tergabung dalam tim urai kepadatan arus balik lebaran 2022. “Hal itu dilakukan guna memastikan kelancaran arus lalu lintas selama arus balik lebaran di wilayah hukum Polres Majalengka,”pungkasnya. “Tim urai kemacetan Polres Majalengka ditempatkan di sejumlah lokasi rawan kemacetan,” kata Kapolres. Lebih…
Bali | Infotipikor.com – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menginstruksikan kepada seluruh jajarannya untuk menerapkan protokol kesehatan (prokes), di seluruh objek wisata saat menghadapi libur Lebaran tahun 2022. Instruksi tersebut disampaikan Kapolri saat meninjau langsung kesiapan penerapan protokol kesehatan libur Lebaran di objek wisata Garuda Wisnu Kencana (GWK) Cultural Park, Bali, Kamis (05/05/2022). “Oleh karena itu, tentunya dalam kesempatan ini saya selalu mengingatkan, agar masyarakat tetap menjaga dan melaksanakan protokol kesehatan, utamanya memakai masker. Demikian juga seluruh lokasi-lokasi wisata yang menjadi kunjungan masyarakat,” kata Sigit usai melakukan pengecekan di GWK Bali. Mantan Kabareskrim Polri ini menekankan, kepada seluruh pengelola tempat…
