INFOTIPIKOR.COM | BARABAI – Seluruh anggota Kodim 1002/Barabai melaksanakan latihan menembak Triwulan I tahun anggaran 2021, bertempat di lapangan tembak Yonif 621/Manuntung, Jalan Perintis Kemerdekaan Kecamatan Barabai, Kabupaten Hulu Sungai Tengah (HST), Rabu (17/03/2021). Kapten Inf Andi Tiro selaku Komandan latihan menyampaikan bahwa, “Pada kegiatan latihan menembak kali ini merupakan pelaksanaan program kerja Kodim 1002/Barabai bidang operasi pada triwulan I tahun anggaran 2021.”ucapnya. Kegiatan menembak diikuti oleh seluruh anggota Kodim 1002/Barabai dan anggota Minvedcad VI/10 Barabai serta didukung oleh Polkes 06.09.10 / Barabai dan Tim Asnik dari Benglap-B Kandangan. “Adapun materi latihan menembak adalah jarak 100 meter menggunakan senjata laras…
Penulis: Redaksi
INFOTIPIKOR.COM | BONTANG – Babinsa Kelurahan Bontang Kuala Koramil 0908-01/Loktuan Kodim 0908/Bontang Serka Purnomo bersama Bhabinkamtibmas,Ketua Rt 13 beserta warga dan mahasiswa KKN dari UNMUL Samarinda, melaksanakan gotong royong mendirikan Posko Satgas Covid-19 di Rt 13 Jl. Cut Nyak Dien Kelurahan Bontang Kuala, Kecamatan Bontang utara, Kota Bontang, Rabu (17/03/2021). Serka Purnomo mengatakan, hal ini dilakukan guna mencegah penyebaran covid-19 lebih meluas lagi. Selain itu, Posko satgas Covid-19 ini diharapkan bisa membuat seluruh elemen masyarakat terlibat langsung dalam memerangi covid-19. “Apabila ada warga yang misalnya mengalami gejala-gejala yang mengindikasikan covid-19, bisa juga langsung melapor ke posko supaya ditangani lebih lanjut,”…
INFOTIPIKOR.COM | ROKAN HULU -Jajaran Polres Rokan Hulu (Rohul), Rabu (17/03/2021), menggelar konferensi pers dari hasil Operasi Antik 2021, berhasil mengungkap 22 kasus Narkotika dengan meringkus 34 tersangka. Kegiatan itu langsung dipimpin, Kapolres Rohul AKBP Taufiq Lukman Nurhidayat SIK MH, didampingi Kabag Ops Kompol Jhon Firdaus, Kasat Narkoba AKP Masjang Effendi SH, Paur Humas IPDA Refly Setiawan Harahap SH, puluhan Wartawan dan lainnya. Disampaikan, Kapolres AKBP Taufiq Lukman Nurhidayat SIK MH, selama berlangsungnya Operasi Antik 2021 dari 18 Februari sampai 11 Maret, dengan target operasi yang bisa ditentukan. “Hasil operasi tersebut sebanyak 22 kasus dengan jumlah tersangka 34 orang, laki-laki…
INFOTIPIKOR.COM | SINGKAWANG – Siswa Dikmata TNI AD Gelombang II TA 2020 Secata Rindam XII/Tpr pagi ini melaksanakan latihan Long Mars dengan titik start di jalan masuk Lapangan Tembak Rindam XII/Tpr, Danrindam XII/Tpr Kolonel Inf Washington Simanjuntak, S.Hub. Int., didampingi Wadan Rindam XII/Tpr, Kolonel Kav Afkar Mulya, S.E., dan Dansecata Rindam XII/Tpr Mayor Inf Roni Sugiarto turut mengikuti Prajurit Siswa melaksanakan Long Mars,Rabu (17/03/2021). ⠀ Pada kesempatan tersebut, Danrindam XII/Tpr Kol Inf memberikan teknik yang benar dalam melaksanakan Long Mars kepada Prasis agar dapat menyelesaikan Long Mars sampai dengan finish dengan cara yang nyaman dan aman. Danrindam XII/Tpr membagikan pengalamannya…
INFOTIPIKOR.COM | PURWAKARTA – Jalur alternatif penghubung Kecamatan Bungursari dengan Kecamatan Campaka, akhirnya diresmikan pada, Rabu 17 Maret 2021. Seiring telah tuntasnya pembangunan jembatan sementara (bailey) sebagai pengganti Jembatan Bodem di Desa Karang Mukti, yang ambruk pada awal April tahun lalu itu, jalur tembus ke Kabupaten Subang itu kini bisa kembali dilalui kendaraan. Bupati Purwakarta, Anne Ratna Mustika menuturkan, sejak peristiwa itu terjadi jajarannya langsung melakukan serangkaian upaya supaya jalur tersebut bisa kembali dilalui. Mengingat, jembatan tersebut selama ini menjadi akses alternatif penghubung antara Kecamatan Bungursari dan Campaka. Bahkan, penyambung jalur dengan kabupaten tetangga. “Sebelumnya, warga harus memutar arah dan…
INFOTIPIKOR.COM | PENAJAM – Salah satu cara memutus mata rantai penyebaran wabah pandemi yaitu, dengan melaksanakan vaksinasi oleh anggota Kodim 0913/PPU melalui Serbuan Vaksinasi Covid-19 tahap II Termin I, yang bertempat di ruang aula Kodim 0913/PPU Jalan Provinsi Km 9 Nipah – Nipah Kec Penajam Kab PPU, Rabu (17/03/2021). Dandim 0913/PPU Letkol Inf Dharmawan mengatakan bahwa, pelaksanaan kegiatan serbuan vaksinasi kali ini sudah memasuki Tahap II Termin II serta dosis yang ke II yang diikuti oleh seluruh personil Kodim 0913/PPU, yang di mulai dari hari Senin kemarin,dan kegiatan vaksinasi ini digagas oleh Panglima TNI, yang merupakan salah satu taktik untuk…
INFOTIPIKOR.COM | BUOL,SULTENG – Ketua DPRD Kabupaten Buol Provinsi Sulawesi Tengah,Srikandi Batalipu, S.Sos., menyampaikan apresiasi dan penghargaannya atas kinerja jajaran Polres Buol, khususnya SatReskrim dalam waktu dua pekan berhasil mengungkap pelaku kasus pembunuhan yang di sertai pemerkosaan seorang pelajar 15 tahun warga Desa Ilambe. Kepada Media, Rabu (17/03/2021), Srikandi juga menyampaikan apresiasinya kepada Kapolres Buol AKBP Dieno Hendro Widodo, yang telah mengawal langsung pengungkapan kasus pembunuhan yang sempat menggemparkan dan menjadi sorotan publik. “Saya sebagai pribadi maupun atas nama DPRD mengucapkan terimakasih, penghargaan kepada Polres Buol beserta jajarannya yang dengan cepat dan waktu yang singkat mampu mengungkap pelaku,salut saya buat…
INFOTIPIKOR.COM | BOGOR – Dalam rangka memelihara situasi Kamtibmas di Kota Bogor, Polresta Bogor Kota melaksanakan kegiatan penindakan kendaraan sepeda motor yang mengeluarkan suara bising (knalpot bising). Yang mana, belakangan ini warga masyarakat sangat diresahkan oleh para pengendara motor yang knalpot motornya diganti dengan knalpot racing, hingga suaranya sangat mengganggu kenyamanan warga. Oleh karena itu, pihak Kepolisian dengan mendapat dukungan dari unsur TNI melakukan razia knalpot diberbagai wilayah. Terkait hal tersebut, Danrem 061/SK Brigjen TNI Achmad Fauzi S.I.P.,M.M yang menyaksikan langsung kegiatan di Polresta Bogor Kota pada hari Selasa (16/3) dalam rangka press release mengungkap, hasil razia knalpot bising di…
INFOTIPIKOR.COM | BUOL – Dalam waktu yang tidak lama, sekitar dua pekan, Satuan Reserse Kriminal (Sat Reskrim) Polres Buol Polda Sulteng berhasil mengungkap pelaku pembunuhan sadis, yang disertai persetubuhan kepada seorang siswi SMP, berinisial AP (15), warga Desa Ilambe, Kecamatan Lakea, Kabupaten Buol. Hal ini disampaikan Kapolres Buol, AKBP.Dieno Hendro Widodo, S.I.K., saat menggelar konferensi pers bertempat di Mako Polres Buol, Selasa (16/03/2021). Pada kesempatan itu, dihadapan sejumlah media, Kapolres Buol AKBP, Dieno Hendro Widodo, S.I.K., menjelaskan kronologi kejadian dan penanganannya. Bahwa pada Rabu, (17/02/2021), mendapat laporan dari masyarakat tentang adanya penemuan mayat perempuan di perkebunan kelapa Desa Ilambe, Kecamatan…
INFOTIPIKOR.COM | JAKARTA – Presiden Joko Widodo pada Selasa, 16 Maret 2021, bertolak menuju Provinsi Bali dalam rangka kunjungan kerja. Kepala Negara bersama rombongan terbatas, lepas landas dari Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma, Jakarta, sekitar pukul 08.30 WIB dengan Pesawat Kepresidenan Indonesia 1. Dalam kunjungan kerja kali ini, Kepala Negara diagendakan untuk meninjau pelaksanaan vaksinasi massal di dua lokasi, yakni di Kabupaten Gianyar dan Kota Denpasar. Setibanya di Bandara Udara Internasional I Gusti Ngurah Rai, Kabupaten Badung, Presiden akan langsung menuju lokasi pertama kunjungan kerja di Kabupaten Gianyar. Di sana akan digelar vaksinasi massal yang diperuntukkan bagi para pelaku industri…