Editor : Redaksi Infotipikor.com,Purwakarta – Adanya pemberitaan mengenai dugaan anggota DPRD Kabupaten Purwakarta NS yang meminta uang kepada warga Klari Karawang,dengan iming-iming bisa masuk perguruan tinggi Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN), kuasa hukum NS dengan tegas menyampaikan bahwa itu tidak benar Menanggapi tudingan tersebut, kuasa hukum NS, Adi Fajarsyah membantah kliennya telah terlibat dalam transaksi tersebut, kliennya hanya merekomendasikan tempat bale latihan atau bimbel persiapan untuk tes masuk ujian IPDN. Dikatakannya, pada dasarnya rekomendasi tersebut NS berikan sebagai informasi. Dalam hal ini,Ia sebagai pejabat publik, ada warga yang berniat untuk masuk perguruan tinggi tersebut. “Termasuk, ada transaksional lainnya itu ada…
Penulis: Redaksi
Infotipikor.com,Kota Bandung – Pelantikan Bambang Tirtoyuliono sebagai Pj Wali Kota Bandung rencananya akan dilaksanakan pada Rabu, 20 September 2023 mendatang. Di kalangan Pemprov Jawa Barat (Jabar), nama Bambang Tirtoyulino sudah tidak asing. Ia merupakan Kepala Dinas Bina Marga dan Penataan Ruang (DBMPR) Provinsi Jabar sejak 2021. Bambang lahir di Bandung, 10 Juli 1966. Ia memiliki dua orang anak yakni Dheannaz Tirtoputri dan Clarissa Marela Putri dari pasangan Linda Nurani Hapsah. Ia menyelesaikan sekolah di SMAN 5 Bandung (1986), lalu melanjutkan studi S1 Teknik Geologi, Institut Teknologi Bandung (1992) dan S2 Manajemen Sumber Daya Manusia, Sekolah Tinggi Manajemen IMMI, Jakarta (2010).…
Editor : Redaksi Infotipikor.com,Jakarta – Sejumlah pelamar seleksi direksi LPP TVRI periode 2023-2028,mempertanyakan kriteria dan mekanisme seleksi administrasi yang dilakukan panitia seleksi Direksi LPP TVRI. Diberitakan sebelumnya Dewan Pengawas LPP TVRI membuka kesempatan kepada masyarakat luas,antara lain melalui media masa,untuk menjadi jajaran pimpinan (Direksi) di TVRI untuk periode lima tahun. Hal tersebut tertuang dari surat pengumuman Dewan Pengawas LPP TVRI tertanggal 14 agustus 2023, yang ditandatangani di Jakarta oleh Ketua Dewan Pengawas LPP TVRI Agus Sudibyo. Namun proses seleksi yang diumumkan secara luas di media, dipertanyakan sejumlah pihak yang ikut melamar. Beberapa pelamar menyatakan dirinya telah memenuhi semua berkas dan…
Penulis : Agus Supriadi | Editor : Herman Makusaeng Infotipikor.com,Purwakarta – Kepala Desa Cimahi berinisiatif menggerakkan perekonomian masyarakat melalui wisata kuliner,yang dipelopori Badan Usaha Milik Desa (Bumdes) bekerjasama dengan RT dan RW untuk menjajakkan makanan khas lingkungan warga setempat. “Kami senantiasa ingin meningkatkan perekonomian masyarakat melalui program wisata kuliner, sebab melalui wisata kuliner dengan menjajakan makanan khas dinilai cukup efektip untuk mengembangkan UMKM yang selama ini belum ada dukungan khususnya dari pemerintah” ungkap Asep Saepul Bahrie, Kepala Desa Cimahi, saat pembukaan wisata kuliner warga, di halaman desa Cimahi, Sabtu (16/9). Menurut Asep, saat ini masyarakat sangat menunggu adanya dukungan untuk…
Infotipikor.com,Bandung – Rektor UIN Sunan Gunung Djati (SGD) Bandung, Prof. Dr. H. Rosihon Anwar, M.Ag,membuka Library User Education yang diikuti oleh 7.406 mahasiswa baru tahun akademik 2023/2024 di Perpustakaan Lantai IV, Senin (11/9/2023). Library User Education diselenggarakan dari tanggal 11-22 September 2023. Setiap harinya dilakukan tiga sesi dengan jumlah per sesi 200 mahasiswa baru. Perpustakaan Perguruan Tinggi merupakan bagian integral dari kegiatan pendidikan, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat serta berfungsi sebagai pusat sumber belajar untuk mendukung tercapainya tujuan pendidikan yang berkedudukan di perguruan tinggi (SNP Perguruan Tinggi, 2017:5). Dalam sambutannya, Prof. Rosihon mengapresiasi kinerja kerja perpustakaan yang meraih akreditasi A,…
Editor : Redaksi | Sumber : Si Humas Polres Purwakarta Infotipikor.com,Purwakarta – Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun Korps Lalu Lintas ke 68, Polres Purwakarta, Polda Jawa Barat menggelar kegiatan donor darah, pada Jum’at, 15 September 2023. Kegiatan donor darah yang digelar di Aula Sarja Arya Rancana itu,dipimpin langsung Kapolres Purwakarta, AKBP Edwar Zulkarnain,dan diikuti personel Polres Purwakarta serta anggota Bhayangkari. Kapolres Purwakarta, AKBP Edwar Zulkarnain mengatakan, darah yang didapat pada kegiatan donor darah ini di harapkan dapat bermanfaat, terutama untuk memenuhi kebutuhan darah di PMI Kabupaten Purwakarta. Selain itu, lanjut dia, kegiatan ini juga merupakan wujud kepedulian sosial serta…
Infotipikor com,Purwakarta – Telah hilang surat sertifikat tanah atas nama : Budiarti, Umur 62 Tahun. Surat tanah tersebut atas nama Budiarti yang berbentuk Surat Keterangan Pemilik Tanah (SKPT) keluaran Camat Siak Hulu November Tahun 1987 ,dengan nomor Registrasi No 19/SH/Sail /1987, Tanggal 08 November 1987. Ukuran tanah 100 meter X 400 meter, lokasi tanah di pinggir jalan Badak Ujung,Kelurahan Bencah Lesung, Kecamatan Tenayan Raya Pekanbaru,Provinsi Riau. Bagi yang menemukan dokumen tersebut,dimohon menghubungi atas nama Budiarti atau Zelmizen HP 082383930323. Dengan nomor surat tersebut menerangkan telah hilang di bulan September 2023, dan telah dilakukan pencarian semaksimal mungkin,namun belum berhasil di temukan…
Penulis : Agus Supriadi | Editor : Herman Makuaseng Infotipikor.com,Purwakarta – Program ketahanan pangan Desa Cimahi Kecamatan Campaka, tahun anggaran 2022 ditujukan pada pengembangan hewan domba, dan perkembangannya cukup baik, pasalnya dari jumlah domba yang dibelikan sejumlah 87, saat ini sudah berkembang bertambah sepuluh ekor menjadi 97 ekor. “Dari jumlah delapan puluh tujuh tersebut, disebar ke masyarakat melalui pembentukan kelompok tani hewan yang berjumlah dua puluh lima orang. Dan kambing itu sendiri disimpan dimasing-masing penerima manfaat dari kelompok yang memiliki kandang, sebab kita maksimalkan jumlah dombanya dan kandangnya sendiri dibikin masing-masing anggota” ungkap Asep Saepul Bahrie, Kepala Desa Cimahi, saat…
Infotipikor com,Purwakarta – Telah hilang surat sertifikat tanah atas nama : Budiarti, Umur 62 Tahun. Surat tanah tersebut atas nama Budiarti yang berbentuk Surat Keterangan Pemilik Tanah (SKPT) keluaran Camat Siak Hulu November Tahun 1987 ,dengan nomor Registrasi No 19/SH/Sail /1987, Tanggal 08 November 1987. Ukuran tanah 100 meter X 400 meter, lokasi tanah di pinggir jalan Badak Ujung,Kelurahan Bencah Lesung, Kecamatan Tenayan Raya Pekanbaru,Provinsi Riau. Bagi yang menemukan dokumen tersebut,dimohon menghubungi atas nama Budiarti atau Zelmizen HP 082383930323. Dengan nomor surat tersebut menerangkan telah hilang di bulan September 2023, dan telah dilakukan pencarian semaksimal mungkin,namun belum berhasil di temukan…
Editor : Redaksi | Sumber : Si Humas Polres Purwakarta Infotipikor.com,Purwakarta – Kapolres Purwakarta, AKBP Edwar Zulkarnain diwakili Wakapolres, Kompol Ahmad Mega Rahmawan isi materi dalam Penyuluhan Hukum dan Capacity Building Bagi Kades Se-Kabupaten Purwakarta. Kegiatan yang digelar Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) bersama Asosiasi Pemerintah Desa Seluruh Indonesia (Apdesi) Kabupaten Purwakarta itu selama dua hari (13-14 September 2023) di Ciwidey Valley Resort dan Hotel, Kabupaten Bandung. Bupati Purwakarta Anne Ratna Mustika secara langsung membuka kegiatan penyuluhan hukum dan capacity building untuk para kades se-Kabupaten Purwakarta. Kapolres Purwakarta, AKBP Edwar Zulkarnain melalui Wakapolres, Kompol Ahmad Mega Rahmawan mengingatkan para…